BAACA.ID - Hari Kamis besok merupakan hari libur nasional sehingga sebagian besar aktivitas perkantoran akan diliburkan. Hari Kamis tersebut merupakan tanggal 26 Mei 2022 menurut kalender masehi.
Namun masih banyak orang yang tidak mengetahui informasi mengapa tanggal 26 Mei tersebut ditetapkan sebagai hari libur. Untuk diketahui tanggal 26 Mei 2022 merupakan hari Kenaikan Yesus Kristus.
Hari ini terjadi 40 hari setelah Kebangkitan Yesus, yang disaksikan oleh murid-murid-Nya. Yesus diangkat ke langit lalu menghilang setelah tertutup awan.
Baca Juga: Gery Iskak Ditangkap Lagi Gegara Narkoba
Peristiwa tersebut tercatat dalam bagian Perjanjian Baru di Alkitab Kristen. Berdasarkan Kitab Perjanjian Baru dalam Al-kitab, tiga hari setelah Jum'at Agung, Yesus bangkit.
Adapun hari libur nasional ini diputuskan dalam Surat Keputusan Bersama atau SKB 3 menteri. Keputusan itu menyebutkan pada tanggal 26 Mei 2022 menjadi hari libur nasional, sebagai peringatan Hari Kenaikan Isa Almasih.
Selain diperingati sebagai hari kenaikan Yesus, tanggal 26 Mei juga memuat berbagai peristiwa. Berikut daftar peristiwa yang terjadi pada tanggal 26 Mei 2022:
Baca Juga: Pengamat Nilai Surplus Beras 5 Tahun Terakhir Hasil Rintisan Andi Amran Sulaiman
Tahun 1966 - Guyana merdeka dari Britania Raya sehingga setiap tanggal 26 Mei dirayakan sebagai hari Kemerdekaan.
Artikel Terkait
Ini Cara Melatih Kemampuan Copywriting Bantu Pelanggan Tertarik Terhadap Produk
Mudah! Ini Cara-Cara Dapat Uang dari Youtube
Sociopreneur: Tren Karir Baru Bagi Millenials dan Gen Z
AAS Terima Forum Dosen Bersama Bendum PP IKA Unhas, Profesor Murtir Jeddawi
Penelitian Mahasiswa Universitas Pertamina Bantu Minimalisir Korban Letusan Gunung Berapi